Drama Barunya Joo Won dan Kim Tae Hee Berganti Sutradara
sumber: soompi
Drama Korea Terbaru “The Mermaid”
Drama Korea terbaru yang akan tayang menyapa kdrama addict kali ini berjudul “The Mermaid” dan akan tayang di tvN korea selatan mulai tanggal 7 Agustus 2014. The Mermaid akan mengangkat kisah tentang Putri Duyung yang mencari cinta, dan akan menjadi drama korea yang layak untuk dinanti dan diantisipasi.
Drama : The Mermaid
Revised romanization: Yiyong-gongju
Hangul: 잉여공주
Director: Baek Seung Ryong (SNL Korea)
Writer: Park Ran, Kim Ji Su
Network: tvN
Episodes: 16
Release Date: August 7, 2014
Runtime: Thursday 11:00 pm
Language: Korean
Country: South Korea
Cast/Pemain
Jo Bo Ah
Song Jae Rim
Ohn Joo Wan
Kim Seul Gi
Kim Min Gyo
Short Sinopsis
Seorang Putri Duyung yang berubah menjadi Manusia selama 100 hari untuk mencari lelaki yang mencintai nya secara tulus.
Sinopsis Drama Korea “Meloholic’ OCN
OCN Merupakan Tv kabel di korea selatan, oleh karena itu banyak orang belum begitu mengenal drama-drama yang tayang di stasiun Tv ini. Nah di bulan November ini OCN akan merilis drama terbaru mereka berjudul “Meloholic”. Drama ini akan memiliki genre Fantasi, supernatural dan dibintangi oleh Jung Yon Ho.
Sinopsis Drama Korea “Meloholic’ OCN
Details
Title: 멜로홀릭 / Mellohollik
Also known as: Melo Holic
Genre: Drama, supernatural, fantasy, romance
Episodes: 10
Broadcast network: OCN
Broadcast period: 2017-Nov-06 to 2017-???-??
Air time: Monday & Tuesday 21:00
Original Soundtrack: Meloholic OST
Synopsis
Yoo Eun Ho memiliki kemampuan khusus yang memungkinkan dia untuk membaca pikiran orang lain saat dia meletakkan tangannya di atasnya. Karena kemampuannya yang istimewa, dia tidak bisa membuka pikirannya kepada siapapun. Suatu hari, dia bertemu Han Ye Ri. Dia mampu membedakan apa yang dia katakan sebenarnya yang dia pikirkan, tapi dia juga belajar bahwa dia memiliki dua kepribadian yang berbeda.
Cast
Main Cast
Jung Yoon Ho as Yoo Eun Ho
Kyung Soo Jin as Han Ye Ri / Han Joo Ri
People around Yoo Eun Ho
Choi Dae Chul as Lee Joo Seung
Ahn Sol Bin as Kim Min Jung
Han Jae Suk as Lee Yoo Shik
Sinopsis Drama Korea 20th Century Boy and Girl
simpleaja.com – Drama korea berjudul “20th Century Boy and Girl” ini akan tayang di bulan september 2017 nanti, Drama ini bertema romantis dan akan di perankan oleh “Han Yeu Seul” dan “Kim Ji Suk”. “20th Century Boy and Girl” akan menggantikan slot “The King Files” yang telah habis masa tayangnya.
Drama: 20th Century Boy and Girl (literal title)
Revised romanization: 20segi Sonyeonsonyeo
Hangul: 20세기 소년소녀
Director: Lee Dong-Yoon
Writer: Lee Sun-Hye
Network: MBC
Episodes:
Release Date: September 25, 2017 —
Runtime: Mondays & Tuesdays 22:00 (35 minutes each / 2 episodes per day)
Language: Korean
Country: South Korea
Sinopsis Drama Korea “20th Century Boy And Girl”
Komedi romantis yang menghangatkan hati adalah tentang persahabatan dan cinta hidup tiga perawan single yang lahir pada tahun 1983. Kehidupan romantis mereka dimulai saat anak laki-laki yang mereka sukai di masa mudanya muncul pada suatu hari.
Mereka tinggal di Oksu-dong di apartemen kumuh, dan drama manusia yang hangat akan berkaitan dengan kasih sayang tetangga, dan arti rumah, keluarga, dan persahabatan.
Upcoming Drama Miss Korea
Drama Korea tayang Desember 2013 adalah Miss korea. Drama ini akan tayang di stasiun TV Korea MBC mulai tanggal 11 Desember nanti dan menggantikan drama korea Medical Top ten, dengan Genre komedi Romantis Drama ini akan menjadi tontonan seru di akhri tahun.Drama ini diperankan oleh lee Sun Kyun sebagai lead Aktor dan Lee Yeon Hee sebagai lead artis. Hmm, kombinasi dua aktor aktris ini akan menarik disimak ya, Lee Yeon He sendiri di tahun ini membintangi Drama Gu Family Book alaupun bukan sebagai Lead Artis, kemampuan aktinya di drama itu cukup sukses.
- Miss Korea / 미스코리아 [2013]
- Genre : Romance, Comedy
- Episode : 20
- Broadcast Network : MBC
- Writer: Seo Sook-Hyang
- Director: Kwon Seok-Jang
- Broadcast period: 11 December 2013
- Air time: Wednesday Thursday 21.55
- Previous Drama : Medical Top Team
Cast /Pemain
Short Sinopsis Drama Miss Korea
Pada tahun 1997 sebuah perusahaan kosmetik mengalami masa-masa yang sulit, untuk menyelematkan perusahaan Hyung Joon ( lee Sun Kyun) dan karyawan lain nya mencoba untuk membuat Ji Young (Lee Yeon Hee menjadi seorang Miss korea. Dulu saat SMA Jiyoung merupakan seorang siswi yang sangat cantik, namun saat ini dia bukanlah siapa-siap dan hanya wanita biasa.
Drama Korea Terbaru When a Man Loves 2013 [upcoming]

When a Man Loves/남자가 사랑할 때 [2013]
Title: When a Man Loves
Genre: Romance (TBA)
Episodes: 16 (TBA)
Broadcast Network: MBC
Broadcast period: 20 Maret 2013 (jika 16 Eps)
atau 17 April 2013
Air time: Wed & Thus 21.50 (GMT+9)
Director : Kim Sang ho
Replaced Drama : 7th Grade Civil Servant
Links: OFFICIAL SITE
Next Drama : Queen of Classroom
Utama
Seung-Heon sebagai Han Tae-Sang
Se-Kyung sebagai Seo Mi-Do
Woo-Jin sebagai Lee Jae-Hee
Jung-Ahn sebagai Baek Sung-Joo
Cerita
K-Drama When A Man Loves
Tae Sang (Song Seung Heon) adalah seorang pebisnis yang sukses. Dia adalah
tipikal orang dingin dan tegas. Sifatnya ini sangat membantu dia dalam mencapai
statusnya yang sekarang ini yang dulunya berawal dari nol. Dia kemudian bertemu
oleh seorang wanita muda bernama Seo Mi Do (Shin Se Kyung). Karakter wanita ini
mengingatkan dia pada dirinya sendiri ketika muda. Han Tae Sang akhirnya jatuh
hati pada wanita ini untuk pertama kalinya selama ia hidup.
Seo
Mi Do adalah seorang wanita yang amibisius dan penyayang. Dia tidak takut apapun. Karena dia
sudah biasa hidup susah. Di sisi lain, ada Lee Jae Hee (Yeon Woo Jin) yang akan
bersaing dengan Han Tae Sang memperebutkan Seo Mi Do
simak di ==> Sinopsis Kdrama When A Man Loves Eps 1-20 Lengkap
ini akan menggantikan 7th Grade Civil Servant yang sebelumnya juga
tayang di MBC pada Rabu dan Kamis, 21.55. Setelah When a Man Loves berakhir,
drama berikutnya yang akan tayang adalah Queen Classroom yang tayang pada bulan
Juni 2013 mendatang.
–
Direktor Kim Sang Ho dan Penulis Naskah Kim In Young sebelumnya pernah bekerja
sama saat menggarap drama berjudul A Man dan A Woman 2005 silam.
Nantikan Trailer dan Teaser nya ya, stay tune di simpleaja.com ^^___+
Aktor Jo Jae Hyun akan Menjadi Cameo di Upcoming KDrama Assembly
sumber: hancinema
Drama Korea Coffe Prince Akan Tayang di Global TV
Anyeong Haseyo, Bagi kamu yang suka banget sama drama korea tentu nya kesulitan banget ya akhir-akhir ini untuk nonton drama korea di TV setelah Indosiar dan ANTV tidak lagi menayangkan nya. Tapi kemarin nih simpleaja.com melihat Iklan di Global TV yang akan menayangkan Drama Korea Coffe Prince setiap hari senin-jumat jam 15.30 wib dan akan mulai tayang Tanggal 11 Juni 2014. Walaupun Drama yang dibintangi oleh Yo Eun Hye dan Gong Hyuk ini sudah berkali-kali ditayangkan di TV tapi setidaknya saat ini akan ada TV nasional yang kembali menayangkan drama korea.
Detail Coffe Prince
di Bintangi Oleh Yoon Eun Hye sbg Go Eun Chan dan Gong Yoo sbg Choi Han Kyul Serta masih Banyak Lagi Aktor dan Aktris Korea lainnya :
Coffee Prince Bercerita Tentang Go Eun Chan (Yoon Eun Hye) seorang pekerja Keras Yang Banting Tulang kesana kemari untuk membayar hutang dan bahkan menrelakan citra femininnya. Choi Han Kyul (Gong Yoo) adalah pewaris sebuah perusahaan makanan besar, tapi neneknya menginginkan dia untuk Segera Menikah, Sang nenek pun mengatur banyak kencan baginya. Setelah Eun Chan bertemu dengan Han Kyul dan keliru bahwa dia anak laki-laki, Han Kyul memutuskan untuk menyewa Eun Chan untuk menjadi kekasih gay-nya untuk menghindari perjodohan Sang nenek . karena Sangat membutuhkan Uang Eun Chan pun tidak punya pilihan selain menerima.
Detail Serial Drama Coffee Prince
- Judul : 커피프린스 1호점 / The 1st Shop of Coffee Prince
- Nama lain : Coffee Prince
- Genre: Romance, Comedy
- Jumlah Episodes: 17
- jaringan TV: MBC | INDOSIAR & ANTV
- Lagu Pembuka: Lalala, its Love, by The Melody
Pemeran Utama Coffee Prince
- Yoon Eun Hye sbg Go Eun Chan
- Gong Yoo sbg Choi Han Kyul
- Lee Sun Gyun sbg Choi Han Sung
- Chae Jung Ahn sbg Han Yoo Joo
Nah semoga saja Global Tv konsisten menayangkan drama korea, dan pada masa yang akan datang Global Tv mau menayangkan Drama-drama korea yang baru dan fresh.
Sinopsis Drama Korea “Zombie Detective”
Drama Korea terbaru yang akan tayang pada penghujung bulan Agustus 2020 ini berjudul “Zombie Detective”. Sebuah drama yang mungkin akan sangat berbeda dengan drama kebanyakan karena akan mengangkat kisah tentang seorang Zombie.
Drama ini direncanakan hanya akan memiliki 12 episodes saja, dan akan dibintangi oleh Choi Jin Hyuk dan park Jo Hyun. Perpaduan antara Horor, Misteri dan juga komedi akan sangat segar untuk ditonton.
Title: 좀비탐정 / Jombitamjeong
Genre: Horror, mystery, comedy
Episodes: 12
Broadcast network: KBS2
Broadcast period: 2020-Aug-31 to 2020-???-??
Air time: Monday & Tuesday 21:30
Original Soundtrack: Zombie Detective OST
Pemeran Utama
Choi Jin Hyuk as Kim Moo Young
Park Joo Hyun as Gong Sun Ji
Kwon Hwa Woon as Cha Do Hyun
Sinopsis Drama Korea Zombie Detective
Drama ini bercerita tentang seorang zombie di tahun kedua kebangkitannya yang menjadi detektif dalam mengejar masa lalunya, sambil melakukan yang terbaik untuk hidup berdampingan dengan manusia.
Kim Moo Young (Choi Jin Hyuk) telah menjadi zombie selama 2 tahun terakhir. Untuk bertahan hidup, dia meniru tingkah laku manusia di sebuah desa. Dia kemudian pergi ke kota. Di sana, Kim Moo Young membuka kantor untuk bekerja sebagai detektif swasta. Dia tidak ingat apapun sebelum dia menjadi zombie. Dia berjuang untuk hidup dengan manusia dan untuk mendapatkan kembali ingatan masa lalunya.
Sementara itu, Gong Sun Ji (Park Joo Hyun) dulunya adalah seorang penulis program keluhan urusan terkini. Seorang saksi dalam sebuah kasus, yang dia tangani, diserang oleh pria tak dikenal. Karena itu, dia berhenti dari pekerjaannya. Dia terlibat dengan Kim Moo-Young dan mengambil pekerjaan paruh waktu di kantor detektif tersebut.
















