Kdrama

Beranda Kdrama

Sinopsis Lengkap Drama korea Kill Me Heal Me Eps 1- Selesai

0

Drama Korea Kill Me Heal Me mulai tayang pada tanggal 7 Januari 2014 menggantikan Mr.Baek yang sudah habis masa tayang nya. Drama ini bertemakan komedi romatis yang dibintangi oleh “Ji Sung” dan “Hwa Jung Eum” , Drama ini sekaligus mempertemukan kembali mereka setelah sebelumnya mereka sama-sama membintangi drama korea “Secret

Genre : Romantic, Comedy, Medical
Episode : 20
Broadcast Network : MBC
Broadcast period: 7 January 2014 – TBA
Air time: Wednesday Thursday 21.55
Director : Kim Jin Man (Scandal , East of Eden)
Writer : Jin Soo Wan (the Moon Embracing the Sun)
Links: Website
Previous Drama : Mr Baek

Short Sinopsis
Sebuah komedi romantis tentang seorang billionnaire generasi ketiga dengan penyakit Dissociative Identity Disorder dan seorang Psikiater. Cha Do Hyun ( Ji Sung ) adalah generasi ketiga dari keluarga chaebol yang menderita gangguan kepribadian ganda setelah melalui berbagai kejadian traumatis . Saat ia mencoba untuk mendapatkan kembali hidupnya dengan bantuan seorang dokter psikiater, Oh Ri Jin ( Hwang Jung Eum ) .

“Tujuh Kepribadian ” yang ada dalam tubuhnya mulai pertempuran mereka untuk menjadi penguasa terakhir yang akan memiliki kontrol atas hidup “Cha Do Hyun” . Sementara itu , Oh Ri On ( Park Seo Joon ) adalah saudara kembar Oh Ri Jin yang merupakan penulis jenius . Dia bertekad untuk mencari tahu rahasia dan cerita dari chaebol generasi ketiga ini , mulai mengikutinya sekitar untuk menemukan mereka , tetapi tiba-tiba membentuk empati untuk dia sebagai gantinya .

 Download OST All Varioust Artist Kill Me Heal Me Klik Disini

Upcoming Drama Korea “passionate Love” SNSD Seohyun Tayang Bulan Oktober

0

Passionate love Drama Korea terbaru yang akan tayang di stasiun TV KBS pada bulan Oktober mendatang, dan SNSD Seohyun dipastikan akan tampil di drama baru SBS ini. SM Entertainment telah mengkonfirmasi pada 26 Agustus partisipasinya tersebut. Disebutkan juga SM Entertainment bahwa setelah banyak
pertimbangan dan pemikiran, Seohyun akan tampil di drama mendatang. Ia
akan mulai syuting di bulan September tapi hanya akan tampil di 4
episode utama sebagai karakter penting.

Jika anggota SNSD seperti Yoona, Yuri, Jessica, dan Sooyoung sudah terlibat dalam banyak seni peran, SNSD Seohyun baru akan memulainya. Maknae SNSD ini Dengan mengambil peran pada Kdrama Passionate Love, Seohyun akan memulai debut nya sebagai aktris , diantara personel SNSD  “Citra karakternya sesuai dengan kepribadian Seohyun jadi kami
memutuskan untuk mengambilnya,” jelas SM Entertainment. “Saat ini ia
bersiap untuk syuting bulan depan. Kami akan melakukan yang terbaik
untuk menunjukkan citra yang bagus.”

Ia akan bermain sebagai Han Yoo Rim, mahasiswa berhati hangat yang
akan menjalani kisah cinta pertama yang menyedihkan dengan tokoh utama
pria, Sung Hoon.

Drama ini akan tayang di bulan Oktober.

Drama Korea Terbaru September “The Beauty Inside”

0
drama korea terbaru september

Bulan September ini akan diramaikan oleh drama korea terbaru berjudul “The Beauty Inside“. Drama ini mengambil tema romantis yang diadaptasi dari film berjudul sama “The beauty Inside” namun mengalami perubahan mendasar dalam plot dan penokohannya. Drama ini mempertemukan Lee Minki yang sebelumnya sukses dalam drama “Because This Is my Firts Life“, dengan Seo Hyun Jin yang bermain dalam drama “Temperature of Love dan Lets Eat 3“.

Drama ini akan tayang di JTBC menggantikan drama “Life“.

Detail Drama The Beauty Inside

Drama: The Beauty Inside
Revised romanization: Byooti Insaideu
Hangul: 뷰티 인사이드
Director: Song Hyun-Wook
Writer: Im Meari
Network: JTBC
Episodes:
Release Date: September 17, 2018 —
Runtime: Mon & Tue 21:30
Language: Korean
Country: South Korea

Cast Pemain Drama korea The Beauty Inside.

Seo Hyun-Jin – Han Se-Kye
Lee Min-Ki – Seo Do-Jae
Lee Da-Hee – Kang Sa-Ra
Ahn Jae-Hyeon – Ryu Eun-Ho

Sinopsis Drama Korea The Beauty Inside.
Seorang wanita mengubah penampilannya setiap kali ada fenomena supranatural tertentu. Seorang pria jatuh cinta dengan wanita ini.

Han Se-Kye (Seo Hyun-Jin) adalah aktris papan atas. Dia dikenal sebagai pembuat onar dan objek banyak rumor. Hidupnya adalah misteri, tetapi, dalam kenyataannya, ia menderita fenomena yang tidak biasa. Pada titik tertentu setiap bulan, penampilannya berubah menjadi orang yang berbeda. Dia tinggal satu minggu setiap bulan dengan penampilan yang berbeda. Han Se-Kye bertemu Seo Do-Jae (Lee Min-Ki). Seo Do-Jae adalah seorang eksekutif di perusahaan penerbangan. Dia tampak sempurna dengan penampilan yang menarik dan memiliki kecerdasan, tetapi dia menderita ketidakmampuan untuk mengenali wajah. Dia menyembunyikan cacat ini dan berusaha keras untuk menghafal orang dengan kebiasaan dan tingkah laku mereka. Wajah satu-satunya yang bisa dia kenali adalah Han Se-Kye. Dengan bertemu dengannya, hidupnya berubah.

Yoon Kyun Sang Bergabung dengan Ha Ji Won dan Lee Jin Wook di Remake In Time With You

Aktor Yoon Kyun Sang yang mendapat pujian untuk penampilannya sebagai Kakak Lee Jong Suk di drama Pinocchio telah di konfirmasi untuk bermain drama drama The Time I Loved You, 7000 Days yang merupakan remake dari drama Taiwan In Time With You.
Sebelumnya, Ha Ji Won dan Lee Jin Wook telah mengkonfirmasi peran mereka sebagai pasangan utama di drama tersebut, dimana Ha Ji Won akan berperan sebagai Jang Hana dan Lee Jin Wook sebagai Choi Won. Mereka adalah sahabat selama 20 tahun, dan kemudian saling menyadari bahwa sebenarnya perasaan diantara mereka lebih dari sahabat.
Yoon Kyun Sang mengambil peran sebagai Lee Seung Hee dalam drama ini. Dia adalah seorang chaebol generasi ketiga yang menyembunyikan identitasnya dari orang-orang. Drama ini menjadi reuni Yoon Kyung Sang bersama Sutradara Joo Soo Won setelah sebelumnya mereka bekerja sama dalam drama Pinocchio dan Gapdong.

sumber: soompi

FILM KOREA TERBARU “ Navigation“

0
FILM KOREA TERBARU “ Navigation“
Detail Film
Judul Film :
Navigation
Genre : Horor /  Thriller
Tanggal Rilis : 3
Juli 2014
Durasi : 82 menit
Sutradara : jang kwon
ho
Perusahaan distribusi
: golden tide pictures
Bahasa : Korea
Negara : Korea selatan

Cast / Pemain
Hwang bo ra
Tak teu in
Sinopsis / jalan cerita
Soo na, min woo dan
cheol gyu adalah anggota dari klub film berjudul blue star. Untuk membuat
sebuah film mereka melakukan sebuah perjalanan tanpa arah dan tujuan (Abstrak).
Mereka pun kehilangan arah saat pergi ke gunung.
Mereka mendapatkan
kecelakaan mobil, saat kecelakaan itu mereka berbalik arah karena sebuah
navigasi. Kemudian mereka bertiga memutuskan untuk mengikuti arah navigasi
tersebut dan mendapatkan sebuah petunjuk daerah yang aneh. Ketika mereka duduk
untuk makan, mereka semua berteriak, karena mereka baru sadar jika tempat
mereka duduk ada di depan sebuah pemakaman (Kuburan).

Sinopsis Lengkap Drama Korea Angel Eyes Eps 1-Selesai

0

Sinopsis Lengkap Drama Korea Angel Eyes – Drama korea yang tayang bulan april ini sudah mulai tayang pada tanggal 6 April kemarin, bagi kamu yang ingin menyimak jalan cerita nya bisa membaca sinopsis nya dan simpleaja.com akan meng update link sinopsis nya untuk kamu. Drama korea Angel Eyes bergenre Romance Melodrama yang pastinya akan mengharubiru sepanjang episode,.

Detail Drama
Title: Angel Eyes
Hangul : 엔젤 아이즈
Romanization: En-jel Ai-jeu
Genre: Romance, Mellodrama
Episodes: 28 (To Be Confirmed)
Broadcast Network: SBS
Broadcast Period: 2014 April 06 —
Director: Choi Moon-Seok (Something Happened in Bali, Will It Snow for Christmas?)
Screenwriter: Yoon Ji-Ryeon (Boys Over Flowers, Operation Proposal)
Air Time: Saturday & Sunday 21:55 KST

Cast / Pemain
Lee Sang-Yoon as Park Dong-Ju
Goo Hye-Sun as Yoon Soo-Wan
Jung Jin-Young as Yoon Soo-Wan’s father
Kim Ji-Suk as —
Kang Ha-Neul as Park Dong-Ju (Child Ver.) [episode 1-2]
Nam Ji-Hyun as Yoon Soo-Wan (Child Ver.) [episode 1-2]

Spoiler Ex-girlfriend’s Club Episode 4, Improvisasi Byun Yo Han dalam Scene Perkelahian antar Mantan

0
Dalam episode terbaru drama tvN Ex-girlfriend’s Club, Byun Yo Han menunjukkan improvisasi dalam aktingnya. 
Di ending episode para manta kekasih  Bang Myung Soo (Byun Yo Han)
bertengkar satu sama lain hingga saling menarik rambutnya. Myung Soo dan
Kim Soo Jin (Song Ji Hyo) tadinya mencoba menghentingkan perkelahian
itu, namun malah ikut-ikutan berkelahi juga.
Byun Yo Han telah menunjukkan improvisasi dalam aktingnya, dengan
menunjukkan sisi playfull nya untuk memeluk mantannya satu persatu untuk
menghentikan perkelahian tersebut.
Byun Yo Han mengatakan, “Pengambilan gambar untuk Perkelahian
berkelompok itu  dilakukan selama 5 jam. Itu pasti sangat melelahkan
bagi para aktris. Akhirnya kami melakukan perubahan dengan melakukan
adlibs dengan memeluk masing-masing aktris. Itu adalah salah satu hal
yang paling menyenangkan saat melakukan pengambilan gambar”

sumber: hancinema

Download Full Ost Dream High 1

0
Download Full Ost Dream High 1
Download Full Ost Dream High 1
Tracklist:
01. Dream High – Taecyeon, Wooyoung, Suzy, Kim Soo Hyun & JOO [download],
03. My Valentine (Feat. 박진영) – Taecyeon & Nickhun [download],
04. Don’t Forget (If) – Park Jin Young [download],
05. Maybe – Sunye (Wonder Girls) [download],
06. Can’t I Love You? – Changmin & Jinwoon (2AM) [download],
07. Don’t Go – Junsu (2PM) & Lim Jeong Hee [download]
08. A Part of This Dream (Feat. Of POS) – San E [download],
09. Winter Child – Suzy (Miss A) [download],
10. Dreaming – Kim Soo Hyun [download],
11. Maybe (Inst.) [download]

OST Lengkap Drama Hyde Jekyll Me

0

Bagi kalian yang suka dengan Drama Korea berjudul Hyde Jekyll Me yang sedang tayang di stasiun tv SBS pasti suka juga kan dengan soundtracksnya? Ini adalah list OST Hyde Jekyll,Me yang bisa kalian download, enjoy chingu !

OST HYDE JEKYLL ME Part 1

Judul: Falling
Artist: Park Bo Ram
Bahasa: Korea & Inggris
Tanggal Rilis: 22 Januari 2015
Publisher: CJ E&M
Agensi: MAYS Entertainment

OST HYDE JEKYLL ME Part 2

Judul: Because of You 
Artist: Baek Ji Young
Bahasa: Korea, Inggris
Tanggal Rilis: 28 Januari 2015
Publisher: CJ E&M
Agensi: MAYS Entertainment

OST HYDE JEKYLL ME Part 3

Judul: Poom 품
Artist: Yoon Hyun Sang
Bahasa: Korea
Tanggal Rilis: 4 Februari 2015
Publisher: CJ E&M
Agensi: MAYS Entertainment

OST HYDE JEKYLL ME Part 4

Judul: Wonderful World
Artist: J Rabbit
Bahasa: Korea, Inggris
Tanggal Rilis: 12 Februari 2015
Publisher: CJ E&M
Agensi: MAYS Entertainment

OST HYDE JEKYLL ME Part 5

Judul: Only You
Artist: Kim Bum Soo
Bahasa: Korea
Tanggal Rilis: 18 Februari 2015
Publisher: CJ E&M
Agensi: MAYS Entertainment

OST DRAMA HYDE JEKYLL ME Part 6

Judul: 어쩌면, 어쩐지
Artist: Epitone Project with Lucia
Bahasa: Korea
Tanggal Rilis: 25 Februari 2015
Publisher: CJ E&M
Agensi: MAYS Entertainment
source: wiki addicts

Sinopsis,cast Kdrama Terbaru Wonderful Mama

0

Sinopsis KDrama Terbaru Wonderful mama, kdrama satu ini akan tayang di bulan April di stasiun Tv SBS Korea, dan direncanakan mempunyai episode yang cukup panjang yakni 50 eps. Proses syuting senidir selain dilaksanakan di Korea juga dilaksanakan di Filipina. mari kita simak sinopsis Kdrama berikut ini:

        Judul: 원더풀 마마 / Wondeopool Mama
        Genre: Family, romance
        Jumlah Episode: 50
        Stasiuntv: SBS
        Masa Tayang : 13 April 2013 s/d 2013-??
        Air time: Sabtu & Minggu,20.45
        Original Soundtrack: Wonderful Mama OST

Sinopsis Ringkas Kdrama Wonderful Mama 
Sinopsis kdrama Wonderful Mama

“Wonderful Mama” bercerita tentang seorang ibu bernama Yong Bok Hee (Bae Jong Ok) yang awalnya bekerja di sebuah pasar kecil dan berubah menjadi seorang yang sangat kaya raya dan memiliki aset miliar won.
Namun karena menderita penyakit Alzheimer, dia harus segera memiliki pewaris dan segera tumbuh dewasa sebelum dia lupa segalanya.
Sementara itu, Jang Hoon Nam (Jung Gyu Woon) adalah putra kedua dari keluarga yang memiliki pabrik bahan baku pakaian selama tiga generasi. Dia kehilangan orang tuanya ketika dia masih muda dan tinggal dengan saudara laki-lakinya yang tuli.

Dia bertemu desainer muda Go Young Chae (Jung Yoo Mi), putri tertua dari Yoon Bok Hee di perusahaan di mana mereka bekerja sama. Pada awalnya, sering terjadi konflik diantara mereka, namun akhirnya mereka jatuh cinta satu sama lain setelah itu.

Artikel Menarik

daftar film kungfu jet li

Daftar Film Kungfu Jet Li Terbaik yang Harus Kamu Tonton

0
Jet Li adalah salah satu legenda seni bela diri di dunia, film-filmnya telah mencapai kepopuleran yang luarbiasa selama lebih dari empat dekade. Dia membuat...